Related Post

Belajar Membaca Untuk Anak - Mengenal Buah Leci

Written By Unknown on Sabtu, 09 Juni 2012 | 22.56




Info

Sebenarnya leci merupakan buah tropis tetapi jarang di jumpai di Indonesia.
Buah yang segar dengan aroma yang khas ini berasal dari dataran Cina.

Kandungan vitamin dan mineral leci per 100 gram buah adalah 72 mg vitamin C, yang artinya 40% lebih banyak dari buah jeruk. Mengonsumsi 9 buah leci dapat memenuhi kebutuhan vitamin C sehari orang dewasa. Energi yang terdapat dalam leci berasal dari susunan karbohidrat dan gulanya. Leci mengandung polyphenols, lebih banyak 15% dari anggur yang dianjurkan sebagai buah dengan kandungan polyphenol tinggi.

0 komentar:

Posting Komentar